MONEV DANA DESA TAHAP 3 TAHUN 2019
MONEV DANA DESA TAHAP 3 TAHUN 2019
Rabu,(08/01/2019), Pemerintah Desa menerima kedatangan Tim monitoring dan evaluasi pengelolaan keuangan Desa dari Anggaran Dana Desa Tahap III Tahun 2019. Tim monev di terima langsung oleh Kepala Desa Neglasari Bapak H. Suherman. Tim Monev Kecamatan dihadiri oleh Pak Sekcam Anang Suryana S.Pd.M.Si, Pak Adeng Sudaryat, Pak Yusuf Bidani, Pak Usep, Pak Samhudi, Pak Yana Suharna, Pak Dodo, Pak Asep Supriadi, Pendamping Pembangunan diwakili oleh Pak Heru, Pak Sun sun, Pak ...